Saturday, August 24, 2024

Manajemen Distribusi

 


Manajemen distribusi merupakan suatu cara pengelolaan pemenuhan
kebutuhan masyarakat terhadap suatu produk. Sering kali perusahaan manufaktur
membutuhkan jalur distribusi untuk menjangkau konsumen akhir.
Manajemen distribusi memfokuskan pada arus keluar dari produk. Mendesain
jaringan distribusi untuk memenuhi harapan pelanggan menawarkan tiga kriteria
yaitu respon cepat, pilihan produk, layanan. Sama seperti perusahaan yang
membutuhkan program manajemen pemasok yang efektif, program manajemen
distribusi yang efektif akan membuat perbedaan anatara rantai pasokan yang
sukses dan gagal.

No comments:

Post a Comment