Saturday, September 21, 2024

Jenis – Jenis Pelatihan

 


Jenis-jenis pelatihan menurut Mathis & Jackson (dalam Priansa 2016:179)
sebagai berikut :

  1. Pelatihan Rutin
    Yaitu pelatihan yang di laksanakan secara rutin yang di khususkan untuk
    pegawai baru.
  2. Pelatihan Teknis
    Yaitu pelatihan yang di laksanakan untuk lebih meningkatkan keterampilan
    karyawan dalam melaksanakan tugas dan melaksanakan tanggungjawab
    mereka dengan baik.
  3. Pelatihan Antar Pribadi dan Pemecahan Masalah
    Yaitu pelatihan yang di maksudkan untuk mengatasi masalah operasional dan
    antar pribadi serta meningkatkan hubungan dalam organisasi.
  4. Pelatihan Perkembangan dan Inovatif
    Yaitu pelatihan jangka panjang untuk meningkatkan kapabilitas individual dan
    organisasional

No comments:

Post a Comment