Thursday, November 21, 2019
Pengaruh motivasi terhadap perilaku keuangan (skripsi dan tesis)
Pengaruh motivasi terhadap perilaku keuangan adalah individu yang memiliki
motivasi yang berkaitan dengan harapan atau kemungkinan bahwa tindakan
tertentu akan menghasilkan hasil tertentu dalam membuat keputusan dan kinerja
yang didasarkan pada usaha akan berdampak pada pengelolaan keuangan individu
dengan hasil yang didapatkan. Individu akan termotivasi oleh hal-hal
menyebabkan individu tersebut merasa dihargai. Motivasi akan mempengaruhi
perubahan keuangan karena motivasi sebagai pendorong dalam tindakan yang
akan dilakukan oleh individu.
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
No comments:
Post a Comment