Tuesday, April 14, 2020

Pengukuran Ketidakpastian Lingkungan (skripsi dan tesis)


Pengukuran variabel yang digunakan berdasarkan pertanyaan yang dikembangkan oleh Duncan (1972). Penilaian ini dilakukan dengan menilai sejauhmana responden dapat memprediksi ketidakpastian lingkungan bisnisnya. Semakin tinggi kemampuan manajer dalam memprediksi, maka semakin rendah tingkat ketidakpastian lingkungan bisnis yang dihadapi. Komponen variabel ketidakpastian lingkungan yaitu:
1. Informasi yang berkaitan dengan usaha di masa yang akan datang
2. Informasi tentang pengaruh faktor-faktor eksternal seperti kondisi ekonomi, teknologi dan lain-lain
3. Informasi non-ekonomi seperti peraturan pemerintah, persaingan usaha, peluang pasar, prediksi harga dan lain-lain

No comments:

Post a Comment