Thursday, July 4, 2024

Pengaruh Keterampilan terhadap Efektivitas Kerja

 Menurut Amstrong dalam Ali Chaerudin, dkk (2020:144) keterampilan

yaitu kemampuan menspesifikasi tujuan performasi, kemampuan mendiagnosa,
keterampilan memilih strategi, kemampuan berinteraksi, dan kemampuan menilai
efektifitas pekerjaan. Keterampilan adalah membimbing, mengarahkan,
membangun karyawan dalam belajar guna mencapai tujuan perusahaan yang telah
ditentukan secara terpadu.
Keterampilan yang meningkat pada seseorang tentunya akan
meningkatkan efektivitas kerja. Jika individu sudah mendapatkan keterampilan
yang baik, maka akan meningkatkan kegiatan dan akan meningkatkan efektivitas
kerja di perusahaan. Sedangkan jika keterampilan yang dimiliki oleh masing-
masing individu sangat rendah, maka akan mempengaruhi efektivitas kerja yang
ada di perusahaa

No comments:

Post a Comment