Wednesday, June 26, 2024

Brand Personality

 


Layaknya seorang manusia, merek juga memiliki kepribaidian tersendiri
berdasarkan positioning dan brand mantra yang telah ditentukan.
Berdasarkan Keller dan Swaminathan (2019), merek yang baik memiliki
kepribadian merek yang kuat dan dapat dirasakan oleh target audience.
Dengan kepribadian yang terlihat dengan kuat, maka sebuah merek dapat
diingat dan membangun engagement yang tinggi dengan calon konsumen
maupun konsumen

No comments:

Post a Comment