Thursday, July 11, 2024

Faktor-Faktor Atribut Toko

 

  1. Lokasi
    Lokasi yang strategis, mudah dicapai, pada lalu lintas yang tidak terlalu
    pada dan dilewati oleh trasportasi umum.
  2. Ragam dan Kualitas barang
    Meliputi macam-macam barang-barang yang dijual sekaligus kualitas
    yang ditawarkan.
  3. Harga
    Harga merupakan faktor penting sehinga perushaan retail harus
    menentukan harga yang terjangkau.
  4. Karyawan
    Toko Karyawan toko yang penuh pengetahuan terhadap produk dan sangat
    membantu konsumen, juga menentukan persepsi konsumen mengenai
    image toko.
  5. Layanan yang diberikan
    Bentuk-bentuk pelayanan misalnya, layanan siap antar, penerimaan kartu
    kredit dan debit, bisa menerima pembayaran kredit dan bahkan layanan
    kasir.
  6. Atribut fisik toko
    Fasilitas seperti AC, toilter yang nyaman, penempatan barang, rak-rak
    yang rapih dan tersusun sesuai kategori, lahan parkir dan pintu keluar yang
    dekat dan tempat pembayaran, juga menentukan citra baik atau buruk
    suatu toko.
  7. Suasana Toko
    Suasana toko yang menyenakan, misalnya, kebersihan, penerangan, aroma
    yang menyegarkan sekaligus relaxing dan warna yang atraktif dapat
    menentukan apakah konsumen akan tinggal dan berbelanja atau ingin
    cepat keluar dari tempat tersebut.

No comments:

Post a Comment