Tuesday, July 2, 2024

Teori Keterikatan Dyad Vertikal (Vertical Dyad Linkage)

 


Teori keterikatan dyad vertikal atau vertical dyad linkage (VDL)
menjelaskan bahawa pemimpin membedakan bawahan berdasarkan kontribusi
karyawan kontribusi karyawan dalam unit kerja seperti karyawan yang dapat
berkontribusi lebih untuk menyelesaikan tanggungjawabnya. Teori VDL
menunjukan bahwa pemimpin membedakan bawahan berdasarkan komptensi dan
ketrampilan, kepercayaan atasan kepada karyawan untuk menyelesaikan
pekerjaannya tanpa melakukan pengawasan langsung. Hal tersebut dapat menilai
motivasi karyawan dalam menjalankan tanggungjawab dari atasan sehingga
atasan akan lebih memperhatikan karyawan dan hubungan diantara atasan dan
bawahan akan lebih dekat (Liden & Graen, 1980: 451).
Selanjutnya, Dansereau et al (1975: 47) setelah lebih dari dua puluh tahun
penelitia, menjelaskan ulasan terbaru dari model kontemporer mencakup dua
asumsi mengenai kepemimpinan, antara lain:

No comments:

Post a Comment