Thursday, June 27, 2024

Persepsi Brand Trust

 


Ferinadewi (2008;153) menjelaskan alur kepercayaan konsumen pada merek ,
dimana janji kinerja merek berpengaruh terhadap harapan konsumen sehingga
menghasilkan kepercayaan dan tidak percaya pada merek. Kedua komponen
kepercayaan merek bersandar pada penilaian konsumen yang subjektif atau
didasarkan pada beberapa persepsi, yaitu:

  1. Persepsi konsumen terhadap manfaat yang dapat diberikan produk/merek.
  2. Persepsi konsumen akan reputasi merek, persepsi konsumen akan kesamaan
    kepentingan dirinya dan penjual, dan persepsi mereka apada sejauh mana
    konsumen dapat mengendalikan penjual dan persepsi

No comments:

Post a Comment