Saturday, June 29, 2024

Hubungan asosiasi merek terhadap keputusan pembelian.

 


Menurut Tjiptono (2005:40) asosiasi merek adalah segala
sesuatu yang terkait dengan memori terhadap suatu merek. Asosiasi
merek berkaitan dengan citra merek, yang didefinisikan sebagai
serangkaian asosiasi merek dengan makna tertentu dan akan semakin
kuat seiring dengan bertambahnya pengalaman konsumsi atau eksposur
dengan merek

No comments:

Post a Comment