Saturday, June 29, 2024

Hubungan kesadaran merek terhadap keputusan pembelian.

 


Menurut Durianto, dkk (2004:54) Kesadaran merek (brand
awareness) adalah kesanggupan seorang calon pembeli untuk
mengenali, mengingat kembali suatu merek sebagai bagian dari suatu
kategori produk tertentu. Bagian dari suatu kategori produk perlu
ditekankan terhadap suatu hubungn yang kuat antara kategori produk
dengan merek yang dilibatkan. Kesadaran merek membentuk suatu nilai
yang mempengaruhi keputusan pembelian dengan cara; (1) Familiarity
and Liking. Mengenalkan merek dan menimbulkan rasa terbiasa. Suatu
kebiasaan dapat menimbulkan kesukaan yang dapat mendorong dalam
membuat keputusan. (2) Substance or Commitment. Kesadaran akan
nama dapat menandakan keberadaan dan komitmen dan kemudian
menjadi factor penentu keputusan pembelian oleh konsumen

No comments:

Post a Comment