Sunday, February 26, 2023

Pengukuran Motivasi

 Adalah faktor-faktor yang mendorong, mempengaruhi, membangkitkan, mengarahkan dan memelihara perilaku seorang karyawan untuk melakukan tugasnya sebagai karyawan sesuai dengan potensi yang dimiliki guna mewujudkan tujuan organisasi yang telah ditentukan.

Indikator untuk mengukur motivasi menurut Herzberg dalam (Siswanto 1990:137), meliputi :

  • Prestasi (achievement).
  • Penghargaan (recognition).
  • Tantangan (challenge).
  • Tanggungjawab (responsibility).
  • Pengembangan (development).
  • Keterlibatan (involvement).
  • Kesempatan (opportunity).

No comments:

Post a Comment