Friday, June 17, 2022

Definisi Manajemen Operasional (skripsi tesis dan disertasi)


Ada beberapa pengertian dari manajemen operasional menurut para ahli,
antara lain:
 Menurut Jay Heizer dan Berry Rander (2009:4), manajemen
operasional adalah serangkaian aktifitas yang menghasilkan nilai dalam
bentuk barang dan jasa dengan mengubah input menjadi output.
 Menurut James Evans dan David Collier (2007:5), manajemen
operasional adalah ilmu dan seni untuk memastikan bahwa barang dan
jasa diciptakan dan berhasil dikirim ke pelanggan. Jadi, manajemen
operasional adalah ilmu yang mempelajari serangkaian proses
pengubahan input menjadi output yang bernilai untuk memenuhi
kebutuhan konsumen. 

No comments:

Post a Comment