Sunday, February 18, 2024

Faktor - Faktor Yang Mempengaruhi Pengalaman Kerja

 


Mengingat pentingnya pengalaman kerja dalam suatu perusahaan maka
dipikirkan juga faktor-faktor yang mempengaruhi pengalaman kerja
Handoko (2013:8) menyatakan faktor-faktor yang mempengaruhi
pengalaman kerja adalah sebagai berikut:
1) Latar belakang pribadi, mencakup pendidikan, kursus, latihan, bekerja.
Untuk menunjukkan apa yang telah dilakukan seseorang diwaktu yang
lalu.
2) Bakat dan minat, untuk memperkirakan minat dan kapasitas atau
kemampuan sesorang.
3) Sikap dan kebutuhan (attitudes and needs) untuk meramalkan tanggung
jawab dan wewenag seseorang.
4) Kemampuan-kemampuan analitis dan manipulatif untuk mempelajari
kemampuan penilaian dan penganalisaan.
5) Keterampilan dan kemampuan teknik, untuk menilai kemampuan dalam
pelaksanan aspek-aspek teknik pekerjaan.

No comments:

Post a Comment