Monday, May 24, 2021

Manfaat pemberian ASI eksklusif (skripsi dan tesis)

Pemberian ASI eksklusif bermanfaat bagi ibu dan bayi. Manfaat pemberian ASI eksklusif untuk bayi yaitu sebagai nutrisi, meningkatkan daya tahan tubuh, meningkatkan kecerdasan, dan meningkatkan jalinan kasih sayang. Penelitian juga membuktikan bahwa anak yang mendapat ASI eksklusif selama 6 bulan mengalami risiko lebih rendah untuk terserang infeksi saluran pencernaan dan pernafasan dibandingkan dengan anak yang mendapatkan ASI yang tidak eksklusif. Di sisi lain, manfaat pemberian ASI eksklusif bagi ibu meliputi mensupresi terjadinya ovulasi sehingga menunda kehamilan, mempercepat penurunan berat badan, serta menurunkan risiko kanker ovarium dan payudara.

No comments:

Post a Comment