Saturday, May 27, 2023

Definisi Perilaku Pimpinan Terbuka

 


Perilaku kepemimpinan terbuka diartikan sebagai perilaku pemimpin yang
meningkat varians dalam perilaku pengikut atau bawahannya dengan mendorong
mereka untuk melakukan sesuatu secara berbeda dan untuk bereksperimen,
memberikan ruang bagi pengikut untuk berpikir dan bertindak mandiri, dan
mendukung upaya pengikut untuk menantang status quo (Zacher dan Rosing, 2015).
Sedangkan, Menurut MascareƱo et al., Perilaku kepemimpinan terbuka (opening
leader behaviours) adalah perilaku yang mendorong untuk bereksperimen,
mengambil risiko dan memberikan ruang untuk berpikir dan bertindak sendiri dengan
mendukung upaya pengikut atau bawahannya untuk menentang rutinitas yang sudah
mapan sehingga dengan kata lain perilaku kepemimpinan terbuka merangsang
perilaku eksploratif bagi bawahannya

No comments:

Post a Comment