Thursday, April 18, 2024

Indikator komunikasi internal

 


Yildirim (2014) mengembangkan tiga indikator utama untuk
mengukur komunikasi internal yaitu ::
1) Komunikasi dengan rekan kerja, yaitu komunikasi yang dilakukan
sesama karyawan. Adanya koordinasi dengan karyawan lainya dalam
menyelesaikan masalah dalam perkerjaan, artinya setiap ditemukan
permasalahan selalu melakukan diskusi dan informasi kepada
karyawan lainya.
2) Komunikasi dengan manajer, yaitu komunikasi yang dilakukan antara
manajer dengan karyawan. Adanya diskusi pimpinan dengan
karyawan mengenai masalah perkerjaan, artinya setiap masalah yang
dihumpun oleh pimpinan selalu melibatkan karyawan dalam hal
diskusi untuk penyelesaian.
3) Kebijakan komunikasi organisasi, yaitu suatu kebijakan yang adil
untuk melakukan interaksi dalam sebuah organisasi. Tugas yang
diberikan pimpinan sesuai dengan kemampuan karyawan, artinya
setiap tugas yang diberikan pimpinan sesuai dengan wewenang dan
kemampuan karyawan dalam menyelesaikan

No comments:

Post a Comment