Friday, April 19, 2024

Konsep Kualitas

 


Kualitas mengandung banyak definisi dan arti karena banyak orang pendapat
yang berbeda dalam mengartikannya, contohnya pemenuhan dalam kebutuhan
pelanggan, kesesuaian dengan persyaratan atau tuntuan, ekcocokan untuk
pemakaian perbaikan berkelanjutan, bebas dari kerusakan, melakukan segala
sesuatu yang dapat membahagiakan. Dalam sebuah perspektif (Total Quality
Management) atau TQM kualitas dapat dilihat lebih luas, yaitu tidak hanyak aspek
hasil yang ditekankan, tetapi juga meliputi proses, lingkungan dan manusi menurut
(Hakim A, dkk 2018).
Sehingga dalam sebuah kualitas pada prinsipnya adalah untuk menjaga
sebuah janji pelnggan sehinga pihak yang dilayani akan merasa puas. Kepuasan
pelenggan mempunyai hubungan erat dengan kualitas, yaitu kuailtas dapat
memberikan suatu dorongan kepada pelanggan untuk menjalani suatu hubungan
yang dapat dirasa kuat dengan perusahaan.
Dalam jangka panjang sebuah ikatan seperti ini dapat menjadikan
perusahaan memahami dengan bersama dalam harapan pelanggan serta kebutuhan
mereka. Dengan demikian, seehingga perusahaan dapat sebuah peningkatan dalam
kepuasan pelanggan, yang pada gilirannya kepuasan pelanggan dapat menciptakan
sebuah kesetiaan atau loyalitas kepada perusahaan tersebut yang memberikan
kualitas memuaskan menurut (Hakim A, 2018)

No comments:

Post a Comment