Sunday, October 24, 2021

Pengertian Kepercayaan Konsumen (skripsi dan tesis)

 


Kepercayaan adalah sebuah harapan yang dipegang oleh individu atau
sebuah kelompok ketika perkataan, janji, pernyataan lisan atau tulisan dari individu
atau kelompok lainnya dapat diwujudkan (Rotter dalam Priansa, 2017) 
Menurut Kotler dan Keller (2016:231) kepercayaan adalah kemauan
perusahaan untuk mengandalkan mitra bisnis.
Sedangkan menurut Siagian dan Cahyono (2014) kepercayaan merupakan
sebuah keyakinan dari salah satu pihak mengenai maksud dan perilaku yang
ditujukan kepada pihak yang lainnya.

No comments:

Post a Comment